WhatsApp Icon

Penguatan struktural BAZNAS Kabupaten Toli-Toli, Ketua BAZNAS Sulteng Temui Bupati

07/12/2022  |  Penulis: HUMAS BAZNAS SULTENG

Bagikan:URL telah tercopy
Penguatan struktural BAZNAS Kabupaten Toli-Toli, Ketua BAZNAS Sulteng Temui Bupati

sosialisasizakat

BAZNAS SULTENG - Ketua BAZNAS Sulteng melakukan kunjungan ke Bupati Toli-Toli dalam rangka membahas seleksi untuk penambahan pimpinan BAZNAS Kabupaten Toli-Toli.

Pada kesempatan yang sama Ketua Baznas Sulteng menyerahkan dokumen diantaranya regulasi dan surat edaran Mendagri serta surat edaran Gubernur Provinsi Sulawesi Tengah, Jumat (2/12/22).

Dengan adanya penambahan pimpinan BAZNAS Kabupaten Toli-Toli, diharapkan akan memberikan efektivitas dalam penguatan kelembagaan khususnya Pengumpulan ZIS untuk bersama-sama mengentaskan kemiskinan extreme di daerah kabupaten Toli-Toli.

Bagikan:URL telah tercopy
Info Rekening Zakat

Info Rekening Zakat

Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.

BAZNAS

Info Rekening Zakat